
Sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang tambang dan perdagangan barang tambang, PT. NUSA TAMBANG INDAH (NTI) mempunyai mimpi luhur untuk terus memanfaatkan sumber daya alam Indonesia yang melimpah sebagai aset penting dan dapat dimanfaatkan bagi kesejahteraan masyarakat. Usaha yang kami lakukan diyakini akan berdampak positif bagi karyawan, konsumen, mitra, dan pertumbuhan ekonomi bangsa.
visi
Menjadi perusahaan perdagangan hasil tambang yang handal dengan pelayanan berkualitas
misi
- Menghasilkan produk tambang yang bermutu tinggi
- Memberikan pelayanan perdagangan terbaik dan tepat waktu kepada konsumen dan mitranya
core value

Integrity
Bertindak sesuai hati nurani dan norma yang berlaku

Respect
Saling menghormati dan sopan terhadap semua orang

Reliable
Handal dan konsisten

Transparency
Terbuka dan jujur dalam melakukan sesuatu

Jejak Langkah
PT. NUSA TAMBANG INDAH (NTI) adalah perusahaan yang terbentuk dari sinergi tiga komisaris sekaligus expert dengan latar belakang berbeda – pertambangan, trading, dan perlindungan masyarakat untuk berkolaborasi dalam satu visi usaha. Dengan pengalaman lebih dari 20 tahun masing-masing stakeholder sebelumnya menjadikan produk dan project NTI bervariasi sehingga menjelma menjadi perusahaan yang bermitra dengan korporasi domestik dan internasional dengan visi mulia; membangun kesejahteraan seluruh karyawan serta memajukan perekonomian bangsa. Bulan Februari tahun 2025 menjadi titik temu visi bersama menjadikan NTI sebagai perusahaan yang bergerak dalam penambangan dan trading batu bara yang beroperasi di Gedung Permata Kuningan, Jakarta Selatan dan didukung oleh puluhan karyawan.
PRODUK DAN PROJECT
NTI menawarkan berbagai produk berkualitas, yakni:
Hasil Tambang
-
Batu Bara
- Coking Coal
- Anthracite Coal
- High Calories
- High-middle Calories
- Middle Calories
- Low Calories
-
Nikel
-
Bauksit
-
Timah
-
Biji Besi
-
Solar
Energi Terbarukan
-
Panas Bumi
-
Energi Angin
-
Energi Gelombang Laut
-
Energi Matahari
area operasional

Lokal (Indonesia)
